Categories

Tabel Speed Mesin CNC

kita akan mencoba menghitung cutting speed, disini akan diterangkan mengenai tabel dimana cutting speednya dari berbagai bahan, baik itu bahan almunium atau bahan perunggu maupun besi pemesinan, nah jadi jika anda akan menghitung kecepatan sebuah putaran maka cutting speed harus diketahui sehingga putaran untuk RPM bisa anda hitung


tabel Kecepatan potong untuk Pahat HSS

Contoh rumus menghitung kecepatan putaran spindle

n= kecepatan putaran spindle (rpm)
vc kecepatan potong (m/menit)
dm = diameter rata rata

contoh perhitungan untuk mencari kecepatan putaran

dm = 25 + 10
        ---------
            2

dm =17.5

jadi untuk menghitung kecepatan putaran adalah

KITA AMBIL NILAI 61 ADALAH MATERIAL ALMUNIUM
DAN 17.5 ADALAH DIAMETER RATA RATA

n =   61 x 1000
          -------------
           3,14 x 17.5

n = 1110 rpm


setelah kecepatan putaran diketahui tahapan selanjutnya kita harus mengitung fedding yaitu gerak pemakanan




F= f.n

  


kecepatan sudah dapat diketahui sekarang anda tinggal mencari feeding

F = 0,4 x 1110 rpm
   = 444